Sabtu, 03 September 2016

Indonesiaku

                              
Angin berdesir dipantai
Burung berkicau dengan merdu
Embun pagi membasahi rumput-rumput
      Sawahnya menghijau
      Gunungnya tinggi menjulang
      Rakyatnya aman dan makmur
Indonesiaku
Tanah airku
Tanah tumpah darahku
Disanalah aku dilahirkan dan dibesarkan
Di sanalah aku menutup mata

0 komentar:

Posting Komentar

 
i
d
m
a
h
C
l
u
l
a
j
i
R