Dimalam yang hening dan sepi
Aku terbangun seorang diri
Kuambil air wudhu untuk bersuci
Aku ingin menghadap Sang Ilahi
Ya, Allah...
Kuhadapkan diriku yang hina ini
Kuserahkan hidup dan matiku
...